Imigrasi Cilacap Gelar Layanan Paspor Simpatik bersama UPT Keimigrasian Se-Jawa Tengah

    Imigrasi Cilacap Gelar Layanan Paspor Simpatik bersama UPT Keimigrasian Se-Jawa Tengah

    Magelang - Tingkatkan pelayanan kepada masyarakat, Divisi Keimigrasian Kantor Wilayah Kemenkumham Jawa Tengah gelar Layanan Paspor Simpatik gabungan Imigrasi se-Jawa Tengah di Mall Artos, Magelang, Selasa (16/7).

    Pada layanan Paspor simpatik kali ini, Imigrasi Wonosobo menjadi tuan rumah pelaksanaan kegiatan. Setiap UPT Imigrasi di Jawa Tengah mengirim perwakilan 4 petugas. 

    Kegiatan paspor simpatik membuka kuota 300 pemohon yang akan dilayani dalam satu hari. Total ada 8 booth pelayanan yang terdiri dari Imigrasi Semarang, Surakarta, Cilacap, Wonosobo, Pemalang, dan Pati melayani pemohon tersebut. 

    Sebelum kegiatan dilaksanakan, Kepala Divisi Keimigrasian Jawa Tengah, Is Edy Eko Putranto memberikan pengarahan kepada seluruh pemohon untuk mwlenghindari penyalahgunaan paspor agar terhindar dari TPPO. 

    "Hari ini kita membuka layanan Paspor Simpatik di Magelang ini, dan kedepanya kita akan melaksanakan dikota-kota lainnya di Jawa Tengah", ujar Is Edy. 

    Layanan ini hanya melayani peemohonan Paspor baru dan penggantian paspor saja. Pengambilan Paspor nantinya akan dilaksanakan di UKK Magelang pada Selasa 23 Juli 2024.

    Agus Agnan

    Agus Agnan

    Artikel Sebelumnya

    Lapas Besi hadiri Workshop Peran Multisektor...

    Artikel Berikutnya

    Monitoring dan Evaluasi, Kasi Admin Kamtib...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    SEMARANG - Sebagai penyelenggara layanan administrasi Badan Hukum Partai Politik, Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia perlu melakukan pemutakhiran data partai politik mulai dari tingkat pusat hingga tingkat Provinsi. 
    Ngaji Bareng Warga Binaan Lapas Besi Bersama Pengasuh Ponpes Al Fatah Jayanihim
    Laksanakan Litmas, Pembimbing Kemasyarakatan Bapas Nusakambangan Penuhi Permintaan Lapas Narkotika Nusakambangan
    Kegiatan yang dilaksanakan ini diharapkan dapat mendekatkan pelayanan keimigrasian kepada masyarakat di penjuru negeri serta memberikan kemudahan dan kenyamanan bagi pemohon paspor di wilayah kerja Kantor Imigrasi Cilacap.
    Operasi Patroli Wilayah dan Pengamanan Aset Pulau Pemasyarakatan Nusakambangan untuk Meningkatkan Keamanan
    Perkuat Pencegahan PMI-NP di Kabupaten Kebumen, Imigrasi Cilacap Bentuk Desa Binaan
    SEMARANG - Sebagai penyelenggara layanan administrasi Badan Hukum Partai Politik, Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia perlu melakukan pemutakhiran data partai politik mulai dari tingkat pusat hingga tingkat Provinsi. 
    Laksanakan Litmas, Pembimbing Kemasyarakatan Bapas Nusakambangan Penuhi Permintaan Lapas Narkotika Nusakambangan
    Lapas Karanganyar Hadiri Penyerahan Hasil Pemeriksaan BPK RI Atas Laporan Keuangan Kemenkumham Tahun 2023 Melalui Zoom
    Penuh Semangat, Kalapas Pasir Putih Sepeda Santai Bersama Ka.Upt se Nusakambangan
    Indonesia Kamboja Bahas Komitmen Kerjasama Berantas Perdagangan Orang dalam Forum DGICM Ke -26
    Perkuat Pencegahan PMI-NP di Kabupaten Kebumen, Imigrasi Cilacap Bentuk Desa Binaan
    Apel bimbingan Klien, Pembimbing Kemasyarakatan Bapas Kelas II Nusakambangan berikan Konseling
    Penuh Semangat, Kalapas Pasir Putih Sepeda Santai Bersama Ka.Upt se Nusakambangan
    Optimalkan Keamanan, LP Pasir Putih Gelar Perawatan Berkala CCTV oleh Petugas dan Teknisi Khusus

    Ikuti Kami